Seiring dengan tumbuh dan berkembangnya Pondok Pesantren Baron, perluasan area pondok pesantren menjadi sesuatu yang harus dilakukan. Oleh karena itu, pada bulan September 2021 kita memulai melakukan program penggalangan dana untuk perluasan pondok pesantren.
Alhamdulillah, sejak program ini diluncurkan ke tengah – tengah masyarakat pada bulan September 2021 lalu, mengakhiri tahun 2021 ini terkait dana yang berhasil dikumpulkan mencapai Rp. 103.531.983,- atau setara dengan 33,75 % dari keseluruhan dana yang dibutuhkan, yakni Rp. 306.800.000,-. Ini berarti masih ada kekurangan dana sebesar Rp. 203.268.017,- atau setara dengan 66,25 %.
Tentu saja kekurangan ini tidaklah sedikit. Namun biidznillah, kekurangan ini Insya Allah akan segera kita tuntaskan. Caranya adalah berdoa dan berikhtiar secara bersama-sama dengan memberikan infaq dan shodaqoh jariyah terbaiknya untuk program pembebasan lahan ini. Untuk itu, kami mengundang seluruh kaum Muslimin untuk menyalurkan infaq dan shodaqoh jariyahnya melalui Bank Syariah Indonesia dengan nomor rekening 7152791407 atas nama Daar Al Musthofa.
Informasi lebih lanjut bisa menghubungi :
- Ustadz Dwi Soni. S, S.Kom (Kepala Bidang SPSB) di nomor HP/WA 0812 1720 9001.
- Ustadz Nugroho Dimastoro, S.Pd., Gr (Humas Yayasan Pondok Pesantren Baron) di nomor HP/WA 0857 3029 4757.
- Sahabat Pesantren Baron di Kota Panjenengan
Selamat menjalani kehidupan yang lebih baik dan lebih sukses di tahun 2022 ini.
Salam Sukses Berkah,
Abi Abdul Aziz, S.Tr.Kes
Ketua Umum Dewan Tanfidziyah Pondok Pesantren Baron
Catatan :
UPDATE
PEROLEHAN SHODAQOH JARIYAH UNTUK PEMBEBASAN LAHAN PONDOK PESANTREN BARON
?A. Bulan September 2021
- Almaghfurllah Mbah Sopran dan mbah Kasmi’ah Rp. 5.000.000,-
- Hamba Allah Rp. 1.000.000,-
- Hamba Allah Rp. 150.000,-
- Hamba Allah Rp. 125.000,-
- AQIQAH BERKAH Rp. 1.670.000,-
- Almarhum Bapak Sareh Suwito, Bu Ngatujah, Bu Widjiati Rp. 500.000,-
- Bu Hajjah Lily Surabaya Rp. 10.000.000,-
- Hamba Allah Rp. 500.000,-
- Alm Bpk. H. Noto Raharjo bin Kromo Karyo dan Almh. Ibu Hj. Sri Kinasih binti Harjo Wiryono Rp. 5.000.000,-
- Ustadz Hasan Abah Ammar Izzuddin Rp. 370.491,-
- Hamba Allah Rp. 1.000.000,-
- Hamba Allah dan Keluarga Besar Rp. 2.600.000,-
- Bpk. Rachmaddin Rp. 1.000.000,-
- Hamba Allah Rp. 400.000,-
- Ibu Hasanatul Zahro (Bu Zahro) Rp. 455.000,-
- Alm. Bpk. H. Asmungi Rp. 200.000,-
- Alm. Bpk. Muhamad Muhtar Amien Rp. 1.000.000,-
- Ibu Yuliati Ummu Fadhil Rp. 1.000.000,-
- Ibu Hajjah Ettie Susilaningsih Surabaya Rp. 10.000.000,-
- Ibu Sri Wahyuni Rp. 500.000,-
Sub total Rp. 42.470.491,-
?B . Bulan Oktober 2021
- Ibu Hasanatul Zahro (Bu Zahro) Rp. 486.000,-
- Almh. Ibu Hj. Sunarti Rp. 200.000,-
- Bpk. Sutrisno Rp. 500.000,-
- Ibu Widya Rp. 500.000,-
- Almagfurllah Kyai Sukemi & Bu Nyai Siti Marfu’ah Rp. 5.000.000,-
- Orang tua ananda Hilyatiy Shofiyah VA Rp. 500.000,-
- Bpk. Ridjanur Rochman Rp. 100.000,-
- Hamba Allah Rp. 243.509,-
- Almarhum Kirjono Rp. 3.000.000,-
Sub total Rp. 10.529.509,-
?C . Bulan November 2021
- Keluarga Ananda M. Haqqi Rp. 406.000,-
- Alm Bpk. Andri Farid Rp. 203. 363,-
- Alm Bpk. H. A.D Kasni sekeluarga Rp. 1.421.000,-
- Walisantri Ananda Hilyatiy Shofiyah, VA Rp. 500.000,-
- Rp. 10.000.000,- (075)
Sub total Rp. 12.530.363,-
?D . Bulan Desember 2021
- Bpk. Misbachul Munir Rp. 203.000,-
- Hamba Allah Rp. 1.015.000,-
- Ibu Situk & Bpk. Suradi Rp. 510.000,-
- Rp. 2.500.000,- (477)
- Rp. 203.000,- (101)
- Rp. 500.000,- (101)
- Rp. 1.500.000,- (077)
- Rp. 106.500,- (723)
- Rp. 50.000,- (101)
- Rp. 250.000,- (101)
- Rp. 609.101,- (101)
- Rp. 210.000,- (101)
- Rp. 1.600.000,- (472)
- Rp. 100.477,- (477)
- Rp. 2.030.101,- (101)
- Rp. 406.101,- (101)
- Rp. 1.000.000,- (800)
- Rp. 400.491,- (491)
- Rp. 300.487,- (487)
- Orang tua ananda Hilyatiy Shofiyah VA Rp. 500.000,-
- Rp. 1.500.487,- (487)
- Ibu Arnita Dwilayani Rp. 205.000,-
- Ibu Afida binti Koermen Rp. 1.000.000,-
- Ibu Sintowati Rp. 500.548,-
- Ibu Dinik Wahyuningsih Rp. 1.000.548,-
- Rp. 500.121,- (121)
- Rp. 203.003,- (003)
- Alm. Bpk. Asep Sudrajat & Alm. Bpk. Slamet Rahadjo Rp. 200.101,-
- Rp. 150.051,- (051)
- Rp. 5.000.289,- (289)
- Rp. 1.000.000,- (003)
- Rp. 200.003,- (003)
- Rp. 800.000,- (003)
- Rp. 2.430.289,- (289)
- Rp. 500.369,- (369)
- Rp. 210.548,- (548)
- Rp. 750.447,- (447)
- Rp. 750.447,- (447)
- Rp. 500.477,- (477)
- Ibu Tatik Rp. 203.548,- (548)
- Bpk. H. Wardi, S.Pd sekeluarga Rp. 5.000.548,- (548)
- Rp. 300.120,- (120)
- Rp. 1.000,049,- (049)
- Rp. 100.369,- (369)
Sub Total Rp. 38.001.620,-
?Jumlah (Total) sementara A+B+C+D Rp. 103.531.983,-
Semoga Allah SWT menerima Amal Sholih kita, Aamiin Ya Allah Ya Robbal’alamiin.