Kabar Gembira Bagi Orang Tua Yang Memiliki Anak Kelas VI SD/MI/Home Schooling dan Kelas IX SMP/MTs

pondok pesantren

Pondok Pesantren Baron didirikan bukan dalam rangka untuk menampung anak-anak lulusan kelas VI SD/MI/Home Schooling dan kelas IX SMP/MTs yang setelah daftar kesana kemari tidak diterima dengan berbagai alasan, baru kemudian mereka mendaftarkan putra/putrinya ke Pondok Pesantren Baron. Kalau itu yang dilakukan oleh walisantri, mohon maaf bisa jadi tidak akan mendapatkan tempat di Pondok Pesantren […]