Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, Tebar Qurban Berkah (TQB) yang biasanya berqurban sambil mendirikan Masjid Al Izzah. Untuk tahun ini, kita alihkan berqurban sambil mendirikan Villa Qur’an. Hal ini karena ada kebutuhan yang urgent untuk mendirikan Villa Qur’an.
Villa Qur’an merupakan sebuah sekolah yang dikhususkan untuk para penghafal Al Qur’an, mulai level Play Group, TK, SD, SMP, dan SMA.
Untuk itu bagi kaum muslimin yang ingin berqurban, silahkan hubungi Bapak Mahfudz di nomor HP 081330438705 dan WA 085749157603
Selamat berqurban dalam program Tebar Qurban Berkah
Salam Sukses Berkah
Abi Abdul Aziz, S.Tr.Kes
Ketua Umum Tanfidziyah
Pondok Pesantren Baron